Keadilan
Keadilan menurut Ahli
Keadilan Sosial
Penambahan kata sosial adalah untuk membedakan keadilan sosial dengan konsep keadilan dalam hukum.
Keadilan sosial juga merupakan salah satu butir dalam Pancasila.
Kejujuran
Kejujuran adalah sebuah perilaku terpuji yang mencerminkan sifat baik pada diri seseorang. Pada jaman sekarang kejujuran merupakan sebuah faktor utama dalam berinteraksi di dunia sosial. Karena orang yang jujur biasanya mudah dipercaya oleh orang lain. Dan jika orang lain sudah percaya terhadap orang lain, artintya orang tersebut respect atas sifat kejujuran yang dimiliki seseorang tersebut. Berikut adalah beberapa contoh sederhana dari tindak kejujuran.
Kecurangan
Kecurangan merupakan kebalikan dari kejujuran. Jadi dalam arti kecurangan merupakan tindakan tercela yang tidak baik. Bentuk kecurangan antara lain :
Sumber : Wikipedia.org
http://www.artikelsiana.com/2015/01/pengertian-keadilan-macam-macam-keadilan.html
Keadilan berasal dari suku kata 'Adil' yang bisa diartikan berada posisi di tengah-tengah dalam sebuah kondisi. Dapat diartikan juga sebuah sikap atau tindakan yang lurus, jurus dan tulus dalam mengambil sebuah keputusan.
Keadilan menurut Ahli
Keadilan menurut Aristoteles
adalah kelayakan tindakan manusia. Kelayakan diartikan sebagai titik
tengah antara dua ekstrem yang terlalu banyak dan terlalu sedikit. Kedua
ekstrem melibatkan dua orang atau benda.
Ketika dua orang telah punya kesamaan
dalam ukuran yang telah ditetapkan, maka setiap orang harus mendapatkan
objek atau hasil yang sama, jika tidak sama, maka masing – masing orang
akan menerima bagian yang tidak sama, sedangkan proporsi pelanggaran
terjadap disebut tidak adil.
Demikian juga, menurut kamus
Besar bahasa Indonesia, keadilan kata berasal dari kata “adil”, memiliki
arti kejujuran, ketulusan, dan keikhlasan. Jadi keadilan yang
menyiratkan sebagai hal yang tidak berat atau tidak memihak dan tidak
sewenang-wenang.
Keadilan Sosial
Jika disambungkan dengan pengertian keadilan diatas. Maka Keadilan sosial dapat diartikan sebagai sebuah kondisi keadilan yang ada dalam lingkungan sosial masyarakat. Keadilan yang tercipta dimasyarakat yang bertujuan menciptakan suasana kondusif bermasyarakat.
Keadilan menurut Ahli
Keadilan sosial adalah sebuah konsep yang membuat para filsuf terkagum-kagum sejak Plato membantah filsuf muda, Thrasymacus, karena ia menyatakan bahwa keadilan adalah apa pun yang ditentukan oleh si terkuat. Dalam Republik, Plato meresmikan alasan bahwa sebuah negara ideal akan bersandar pada empat sifat baik: kebijakan, keberanian, pantangan (atau keprihatinan), dan keadilan.Penambahan kata sosial adalah untuk membedakan keadilan sosial dengan konsep keadilan dalam hukum.
Keadilan sosial juga merupakan salah satu butir dalam Pancasila.
Berbagai macam Keadilan
- Keadilan Komunikatif (Iustitia Communicativa) : Pengertian keadilan komunikatif adalah keadilan yang memberikan kepada masing-masing orang terhadap apa yang menjadi bagiannya dengan berdasarkan hak seseorang pada suatu objek tertentu. Contoh keadilan komunikatif adalah Iwan membeli tas andri yang harganya 100 ribu maka iwan membayar 100 ribu juga seperti yang telah disepakati.
- Keadilan Distributif (Iustitia Distributiva) : Pengertian keadilan distributif adalah keadilan yang memberikan kepada masing-masing terhadap apa yang menjadi hak pada suatu subjek hak yaitu individu. Keadilan distributif adalah keadilan yang menilai dari proporsionalitas atau kesebandingan berdasarkan jasa, kebutuhan, dan kecakapan. Contoh keadilan distributif adalah karyawan yang telah bekerja selama 30 tahun, maka ia pantas mendapatkan kenaikan jabatan atau pangkat.
- Keadilan Legal (Iustitia Legalis) : Pengertian keadilan legal adalah keadilan menurut undang-undang dimana objeknya adalah masyarakat yang dilindungi UU untuk kebaikan bersama atau banum commune. Contoh keadilan legal adalah Semua pengendara wajib menaati rambu-rambu lalu lintas.
- Keadilan Vindikatif (Iustitia Vindicativa) : Pengertian keadilan vindikatif adalah keadilan yang memberikan hukuman atau denda sesuai dengan pelanggaran atau kejatahannya. Contoh keadilan vindikatif adalah pengedar narkoba pantas dihukum dengan seberat-beratnya.
- Keadilan Kreatif (Iustitia Creativa) : Pengertian keadilan kreatif adalah keadilan yang memberikan masing-masing orang berdasarkan bagiannya yang berupa kebebasan untuk menciptakan kreativitas yang dimilikinya pada berbagai bidang kehidupan. Contoh keadilan kreatif adalah penyair diberikan kebebasan dalam menulis, bersyair tanpa interfensi atau tekanan apapun.
- Keadilan Protektif (Iustitia Protektiva) : Pengertian keadilan protektif adalah keadilan dengan memberikan penjagaan atau perlindungan kepada pribadi-pribadi dari tindak sewenang-wenang oleh pihak lain. Contoh keadilan protektif adalah Polisi wajib menjaga masyarakat dari para penjahat.
Kejujuran
Kejujuran adalah sebuah perilaku terpuji yang mencerminkan sifat baik pada diri seseorang. Pada jaman sekarang kejujuran merupakan sebuah faktor utama dalam berinteraksi di dunia sosial. Karena orang yang jujur biasanya mudah dipercaya oleh orang lain. Dan jika orang lain sudah percaya terhadap orang lain, artintya orang tersebut respect atas sifat kejujuran yang dimiliki seseorang tersebut. Berikut adalah beberapa contoh sederhana dari tindak kejujuran.
- Tidak mencontek saat ujian
- Melaporkan seorang pencuri
- Mengakui kesalahan yang telah diperbuat
Kecurangan
Kecurangan merupakan kebalikan dari kejujuran. Jadi dalam arti kecurangan merupakan tindakan tercela yang tidak baik. Bentuk kecurangan antara lain :
- Mencontek saat ujian
- Memulai sesuatu tanpa sepengetahuan lawan
- Mengambil jatah orang lain yang seharusnya bukan hak kita
Sumber : Wikipedia.org
http://www.artikelsiana.com/2015/01/pengertian-keadilan-macam-macam-keadilan.html
Komentar
Posting Komentar